Home Konsultasi Manasik Haji dan Umrah Definisi Nafar Awal Dan Tsani Serta Teknisnya

Definisi Nafar Awal Dan Tsani Serta Teknisnya

61
0

Apa maksud nafar awal dan nafar tsani ?

Jawab : 

Nafar awal adalah keluar dari Mina menuju Makkah setelah lontar jumrah ula, wustha, agabah tanggal 12 Dzulhijjah sebelum matahari terbenam. 

Nafar Tsani adalah keluar dari Mina menuju Makkah setelah lontar jumrah ula, wustha dan agabah tgl 13 Dzulhijjah. 

Menurut sebagian ulama’, Nafar Tsani lebih afdhal karena mengikuti Nabi. Namun sebagian pendapat lain, keduanya sama saja, yang membedakan keutamaanya adalah nilai ketagwaan seperti disebutkan dalam Al Bagarah : 203 

Kepulangan jemaah dari Mina ke Mekkah menggunakan bus maktab. Setiap maktab menyiapkan 22 bus untuk mengangkut 3000-an jamaah, menuju ke hotel di Mekkah. 

(Figh Haji Komprehensif Kementerian Agama RI, 2018, him. 210-212). 


Sumber : Konsultasi Manasik Haji dan Umrah, Kementerian Agama RI, Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah 1441 H / 2020 M

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here